Merajut Toleransi Archives » Page 3 of 15 » Klik Berita News

PEWARNA Indonesia Hadiri Open House Ponpes Al-Zaytun adalah Sebagai Wujud Mengukuhkan Solidaritas Kebangsaan

Indramayu – KlikBerita.net Gema takbir berkumandang di Masjid Rahmatan Lil Alamin, Pondok Pesantren Ma’had Al-Zaytun, di Kecamatan Gantar, Kabupaten Indramayu, Jawa Barat, menandai kemenangan umat Islam setelah selama sebulan penuh…

Kefas Hervin Devananda Sekjend Relawan GF 1: Di Hari Raya Idul Fitri 1444 H ini Jadikan Momentum untuk Mengukuhkan Solidaritas Antar sesama Anak Bangsa

Kota Bogor – Kumandang takbir telah bergema di seluruh Nusantara, saudara – saudara umat Islam di seluruh dunia dan Nusantara merayakan hari kemenangan. Saat ditemui awak media dikediamannya Kefas Hervin…

GPIB Immanuel Gelar Buka Puasa Bersama dengan Komunitas Lintas Imam

Jakarta- Toleransi menjadi fondasi berharga bagi bersatunya bangsa Indonesia yang beragam agama, kepercayaan dan budaya. Modal berharga ini perlu terus dijaga demi terwujudnya rasa persatuan bangsa sesuai dengan ajaran luhur…

Napak Tilas Perjuangan KH Noer Ali,”Sobatande” Sebagai Warisan Luhur  yang Merekatkan Persaudaraan di Kota Bekasi

Kota Bekasi – KLIK NEWS Sejumlah tokoh lintas etnis dan agama di Kota Bekasi mengadakan pertemuan di Islamic Center Kota Bekasi, Jalan Ahmad Yani, Bekasi Selatan, Kamis (5/1). Tujuan pertemuan…

Ketua PWNU Riau hadiri perayaan Natal Agung Oikumene BKGR bersama ASN, TNI- Polri dan masyarakat

Pekanbaru – KLIK NEWS Perayaan Natal Agung Oikumene Badan Kerjasama Gereja Riau, ASN Provinsi Riau, TNI & POLRI Tahun 2022. Dengan tema “Pulanglah Mereka Ke Negerinya Melalui Jalan Lain (…

Wabup Garut Sebut Toleransi Dalam Perayaan Natal 2022 Bisa Menjadi Modal Untuk Membangun NKRI

GARUT, Garut Kota – KLIK NEWS Wakil Bupati (Wabup) Garut, dr. Helmi Budiman, meninjau langsung kondisi pelaksanaan ibadah Misa malam Natal di beberapa gereja yang ada di wilayah perkotaan Kabupaten…

Dari Pj. Gubernur, Kanwil Kemenag, Serta Forkopimda Banten Berharap Momen Natal Dapat Meningkatkan Kerukunan Antar Umat Beragama

Tangerang – KB NEWS, Pj Gubernur Banten, Al Muktabar dan Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Banten beserta Forkopimda yaitu Kapolda Banten, Danrem, Ketua DPRD Banten, serta Ketua FKUB Banten melaksanakan…

KOPI (Kerukunan Obat Persatuan Indonesia) Pesan TOLERANSI dari ruang Podcast KAFE TOLERANSI bersama Komjen Pol.DR Boy Rafli Amar S.H.,M.H.

Jakarta – KLIK NEWS Komjen Pol Dr.Boy Rafli Amar bersama Sekjen Setya Kita Pancasila Meyske Yunita dan Humasnya Sandy Tumiwa talk show ringan, untuk membangun kebersamaan dan persatuan bangsa. Talk…

FKUB KKR Lakukan Penandatanganan Peryataan Sikap Demi Mengantisipasi Terjadinya Sikap Intoleran Antar Umat Beragama

Kuburaya,Kalbar-Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Kabupaten Kubu Raya terus berupaya menciptakan kondisi yang toleran dalam perbedaan etnis dan agama yang terjaga keharmonisannya dan tidak terpengaruh dengan hal-hal mengarah perpecahan, untuk…

Paroki Katedral Kristus Raja Sintang Dalam Gelar Seminar Berpesan Perkuat Pemahaman Isu Keberagaman Pada Kalangan Umat Katolik

Sintang,Kalbar-Paroki Katedral Kristus Raja Sintang melaksanakan Seminar Ilmiah tentang Gereja Sebagai Garam dan Terang Dalam Membangun Keberagaman Sintang di Balai Kenyalang pada Sabtu, 10 September 2022. Seminar menghadirkan dua narasumber…

error: Content is protected !!